Lindungi Anak dari Kekerasan Seksual, Perlu Sinergi Bersama

Lindungi Anak dari Kekerasan Seksual, Perlu Sinergi Bersama

Pusat Pemberdayaan Komunitas Perkotaan Universitas Surabaya (Pusdakota Ubaya) dan Pusat Studi Hak Asasi Manusia (Pusham) Ubaya kembali hadir dengan rangkaian seminar dari acara “Gebyar Hari Anak Nasional 2022”. Mengangkat tema “Melindungi Anak dari Kekerasan Seksual”, seminar tersebut diadakan pada 12 Read more

Pusdakota Ubaya Gelar Pelatihan Budidaya Jamur Tiram dan Tanaman Toga

Pusdakota Ubaya Gelar Pelatihan Budidaya Jamur Tiram dan Tanaman Toga

Universitas Surabaya (Ubaya) melakukan pemberdayaan masyarakat dalam pengelolaan lingkungan. Pusat Pemberdayaan Komunitas Perkotaan (PUSDAKOTA) Universitas Surabaya mengadakan pelatihan dan edukasi lingkungan hidup seri ketiga pada Kamis, 10 Februari 2022. Pelatihan yang diadakan di Pendopo PUSDAKOTA ini membahas topik ‘Budidaya Jamur Read more

Sosialisasi Program Pemberdayaan Masyarakat Bersama Pusdakota Ubaya

Sosialisasi Program Pemberdayaan Masyarakat Bersama Pusdakota Ubaya

Pusat Pemberdayaan Komunitas Perkotaan Universitas Surabaya (Pusdakota Ubaya) kembali mengadakan sosialisasi penyampaian program mereka. Acara ini dilaksanakan secara luring di Pendopo Pusdakota Ubaya pada 11 Desember lalu. Adapun sosialisasi tersebut bertujuan untuk menginformasikan kepada warga sekitar Ubaya yaitu  Kelurahan Kalirungkut Read more

Pusdakota Universitas Surabaya Kenalkan Teknologi Baru di Hari Jadinya

Pusdakota Universitas Surabaya Kenalkan Teknologi Baru di Hari Jadinya

Pusdakota (Pusat Pemberdayaan Komunitas Perkotaan) Ubaya telah memasuki usia yang ke-10 pada 2 November 2010 silam. Perayaan dari ulang tahun ini diselenggarakan pada 13 November 2010 di kantor Pusdakota. Acara dimulai pada pukul 10.00 dengan acara ramah tamah dalam suasana Read more

Peneliti dari Jepang Melakukan Riset Bersama Pusdakota Universitas Surabaya dan Pemkot Surabaya

Peneliti dari Jepang Melakukan Riset Bersama Pusdakota Universitas Surabaya dan Pemkot Surabaya

Sukses pengelolaan sampah di Kota Surabaya tak lepas dari jasa Mr Koji Takakura, peneliti asal Jepang. Selama delapan bulan Takakura melakukan riset bersama Pusdakota Universitas Surabaya (Ubaya) dan Pemkot Surabaya. Riset itu juga didukung Pemkot Kitakyusu, Jepang. Hasilnya, wadah khusus untuk memproses sampah menjadi Read more