Workshop dan Penyuluhan Kesehatan : Cerdas Menggunakan Obat

Dalam rangka edukasi bidang kesehatan tentang bagaimana menggunakan obat yang baik dan benar, pengelolaan penyimpanan obat dan perlakukan pada obat-obat tertentu terutama obat kadaluwarsa,  Pusdakota Ubaya dengan Pusat Informasi Obat dan Layanan Kefarmasian (PIOLK) Ubaya menyelenggarakan kegiatan Penyuluhan Kesehatan dengan Read more

Bijak Menggunakan Antibiotik : Promosi Kesehatan, Kerjasama Apotik Ubaya dan Pusdakota Ubaya

Bijak Menggunakan Antibiotik, Promosi Kesehatan, Kerjasama Apotik Ubaya dan Pusdakota Ubaya, 5 Agustus 2023. Disampaikan oleh mahasiswa profesi apoteker Ubaya, sebagai pemateri dan warga sekitar kampus sebagai peserta. Materi promosi kesehatan ini membahas apa itu antibiotik, cara menyimpan antibiotik, cara Read more

Pemeriksaan Kesehatan Warga Sekitar Ubaya

Pemeriksaan Kesehatan Warga Sekitar Ubaya

Universitas Surabaya (Ubaya) selalu berkomitmen untuk berkontribusi terhadap masyarakat sekitar. Salah satunya melalui kegiatan hasil kolaborasi antara Pusat Pemberdayaan Komunitas Perkotaan (Pusdakota) Ubaya, dengan Klinik Pratama Ubaya (Ubaya Medical Center) yakni Bakti Sosial Pemeriksaan Kesehatan pada hari Kamis, 20 Oktober Read more

Pusdakota Ubaya Menjalin Kemitraan dengan Kader Kesehatan Kelurahan Kalirungkut dengan Senam Sehat

Pusdakota Ubaya Menjalin Kemitraan dengan Kader Kesehatan Kelurahan Kalirungkut dengan Senam Sehat

Salah satu aktivitas Pusdakota Ubaya (Pusat Pemberdayaan Komunitas Perkotaan Universitas Surabaya), sebuah unit dibawah LPPM Ubaya terus berusaha maningkatkan jalinan kerjasama berupa kolaborasi dengan masyarakat di lingkungan sekitar kampus Ubaya dalam bidang kesehatan. Bidang kesehatan mendapat perhatian yang serius dari Read more